Cara membuat gambar melayang-layang di facebook




Hay sobat....
Hari ini akan berbagi tips mengenai Cara membuat gambar melayang-layang di facebook. Jika sobat tertarik sobat tinggal ikuti intruksi yang ada dibawah ini.

  • Login atau masuk ke akun Facebook teman-teman.
  • Copy dan paste kode berikut ke tempat teman-teman biasa mengetik alamat url (http://www)

javascript:R=0; x1=.1; y1=.05; x2=.25; y2=.24; x3=1.6; y3=.24; x4=300; y4=200; x5=300; y5=200; DI=document.getElementsByTagName("img"); DIL=DI.length; function A(){for(i=0; i-DIL; i++){DIS=DI[ i ].style; DIS.position='absolute'; DIS.left=(Math.sin(R*x1+i*x2+x3)*x4+x5)+"px"; DIS.top=(Math.cos(R*y1+i*y2+y3)*y4+y5)+"px"}R++}setInterval('A()',5); void(0);

  • Setelah itu tekan enter 
  • Dan gambar pun melayang-layang di halaman facebook.
Untuk mengembalikan seperti semula,tinggal refresh halaman. 
Apabila efek ini tidak bekerja,pastikan browser internet kamu versi terbaru.

Demikian tips dari saya mengenai Cara membuat gambar melayang-layang di facebook. Semoga bermanfaat buat sobat dan Selamat mencoba. Terimakasih sudah mampir disitus blog saya yang sederhana ini.

Sumber artikel : Face-book3
SHARE

Author

“Tak perlu menjadi orang lain ketika ingin di puja atau dipuji, karena yang terpenting adalah ketika dirimu mampu menerima segala kekuranganmu dengan lapang dada.”

    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar: